TKM Teknologi

Modul: Identity Access Management

Merupakan software untuk mengontrol akses pengguna ke aplikasi serta dengan dukungan standar seperti SAML, OAuth 2.0, OIDC, maka anda dapat menghubungkan sejumlah besar aplikasi populer dan layanan cloud ke TKMT Risk Management Identity & Access Management.

Modul: Privileged Access Management

Platform Keamanan TKMT Risk Management Privileged Access Management (PAM) membantu
perusahaan mengurangi risiko serangan yang ditargetkan terhadap akun istimewa yang
tersebar di data center dan cloud. TKMT Risk Management PAM menyediakan komponen
manajemen hak istimewa terintegrasi untuk mengatasi tantangan akses yang dinamis dan
komunikasi mesin ke mesin pada infrastruktur TI modern dan Endpoint yang tersebar di
lokasi, lingkungan virtual, atau cloud.

Modul: Data Loss Prevention

Melindungi Perusahaan atau organisasi dari kebocoran informasi rahasia, mengontrol data at rest dan data at motion. Memantau semua saluran transfer data rahasia, menganalisis
informasi, mendeteksi dan mencegah pelanggaran, memberikan laporan kepada
penanggung jawab.